Inilah Jenis Rudal Yang di Gunakan Pro-Rusia Untuk Tembak Jatuh MH17


Pemerintah Ukraina tuduh pihak Rusia atau Pro- Rusia yang telah menembak jatuh malaysia Airlines MH17 dekat perbatasan.

Sebelumnya (Baca : komandan militer Pro-Rusia ) mengaku memang telah melakukan tembakan salah sasaran atas MH17 yang mereka pikir itu adalah pesawat milik Ukraina yang membawa anggota militer dalam jumlah besar.

Lantas, Rudal seperti apa yang di gunakan oleh pihak Rusia?

Dalam tembakan tersebut, Rudal yang digunakan adalah berjenis Buk Missile dimana senjata jenis ini banyak digunakan pihak Rusia maupun Pro-Rusia.

Rudal jenis ini pertama kali di gunakan tahun 1972 dan terus berkembang sejak awal 1980-an.

Mengutip laman BusinesInsider, Buk Missile merupakan rudal kendali yang di khususkan untuk menembak pesawat terbang maupun helikopter bahkan bisa menghancurkan rudal yang di tembak oleh musuh.

Dengan jarak 13 kilometer, rudal ini ditembakan dengan bantuan truk-truk besar.

Lihat penampakan.


0 Response to "Inilah Jenis Rudal Yang di Gunakan Pro-Rusia Untuk Tembak Jatuh MH17"

Post a Comment