Ilmuan NASA Percaya Kita Tidak Sendirian di Alam Semesta Ini


Ilmuan NASA mempercayai bahwa kita tidak sendirian di kehidupan ini, dan memperediksi kita akan segera mengetahui siapa yang ada di sekitar kita (makhluk asing).

Di dalam galaksi yang kita huni, setidaknya terdapat 100 juta planet yang memungkinkan ada suatu kehidupan di luar sana, menurut perkiraan dan prediksi dari Nasa.

Badan antariksa Amerika berkata kita akan segera mencari dan akan sanggup untuk menemukan suatu kehidupan lain dalam tempo 20 tahun kedepan, kemungkinan besar akan di temukan di luar galaksi kita.

"dalam waktu dekat, manusia akan sanggup untuk menemukan sebuah bintang dan berkata bintang tersebut adalah sebuah planet yang sangat mirip seperti bumi, jelas Sara Seager, salah satu ahli planet.

Astronom NASA Kevin Hand menambahkan "Saya kira dalam waktu 20 tahun lagi, kita akan mencari nya dan kita tidak akan sendiri lagi di alam semesta".

Mengutip laman Mirror, sejak tahun 2009, teleskop Kepler telah menemukan miliaran planet di galaksi yang kita tempati saat ini.

Image by : jjackowski/Flickr


0 Response to "Ilmuan NASA Percaya Kita Tidak Sendirian di Alam Semesta Ini"

Post a Comment